israel

Protes Boikot Senjata Israel Bergema di Spanyol, Massa Desak Pemerintah Hentikan Penjualan
Kontraspedia – Aksi protes besar-besaran terjadi di seluruh Spanyol pada akhir pekan lalu, di mana ribuan orang turun ke jalan untuk menuntut penghentian penjualan senjata Spanyol ke Israel. Demonstrasi ini menyebar ke berbagai kota besar seperti Barcelona, Valencia, Cartagena, dan Madrid, dengan para pengunjuk rasa menyuarakan seruan boikot terhadap negara tersebut. Aksi ini dilatarbelakangi oleh […]
Read More
Hamas Siap Tawar Gencatan Senjata dan Pertukaran Tahanan dengan Israel, Serukan Penghentian Agresi
Kontraspedia – Seorang anggota senior Hamas, Basem Naim, menegaskan bahwa kelompok perjuangan Palestina tersebut siap untuk merundingkan gencatan senjata serta pertukaran tahanan dengan Israel, termasuk pembebasan sandera. Dalam wawancaranya dengan Sky News pada Kamis (14/11), Naim menyampaikan bahwa Hamas telah mempersiapkan proposal yang jelas untuk mengakhiri perang ini dengan gencatan senjata permanen, penarikan pasukan Israel, […]
Read More